Bantuan Biaya Luaran Prototipe 2024 DRTPM Kemdikbudristek
Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi melalui Direktorat Riset, Teknologi, dan Pengabdian kepada Masyarakat membuka Penerimaan Proposal Program Bantuan Biaya Luaran Prototipe untuk Tahun Anggaran 2024. program ini bertujuan untuk membangun ekosistem riset...